Pesantren Ramadhan SMAN 1 Bayang 1446 H / 2025 M
MARHABAN YA RAMADHAN
Dalam rangka kegiatan pesantren ramadhan 1446 H, SMAN 1 Bayang berkesempatan mengikuti Lomba vidio kreatif antar siswa SMA se Povinsi Sumbar
Vidio kreatif ini dengan judul " MENYEMAI ILMU DAN KARAKTER DI BULAN RAMADHAN "
dengan link youtube :https://youtu.be/-VeJxcGLeXU?feature=shared
Selama kegiatan pesantren siswa melakukan kegiatan-kegiatan sebagai berikut :
1. melaksanakan sholat dhuha berjamaah
2. mendengarkan ceramah agama dari ustad
3. Tahfiz Quran dan setoran Hafalan
4. sholat zuhur berjamaah
5. Ramadhan Karem dengan berbagi takjil dan sembako
Dengan dilakukan kegiatan - kegiatan yang positif selama Ramadhan maka diharapkan ada perubahan karakter siswa-siswi ke arah yang lebih baik.
Komentar
Jadilah yang pertama berkomentar di sini